-->

 Plastik Penutup Zona TPA

Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin melakukan penutupan zona TPA dengan metode Enviro Cover System, metode ini dapat mengurangi biaya anggaran penutupan sampah di TPA dengan mengurangi pembelian tanah merah yang biasanya dibeli dari kabupaten lain. Fungsinya dengan menutup sampah, maka pembuangan gas metan bisa dikurangi 90 persen. Perlu diketahui, gas metan lebih bahaya 20 kali lipat dari karbon yang merusak lapisan ozon. Selain itu, juga mengurangi lindi (air resapan) ketika hujan. Untuk jenis plastiknya, plastik yang digunakan merupakan rancangan khusus yang mudah terurai. Dengan penggunaan Enviro Cover System diharapkan akan berpengaruh positif untuk TPA kedepannya.









0 komentar Blogger 0 Facebook

Posting Komentar

 
DINAS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BANJARMASIN © 2016-. All Rights Reserved. Presented to You. Powered by Blogger
Top